Chafing Dish Tembaga dan Kuningan

pusat kerajinan tembaga dan kuningan

pusat kerajinan tembaga dan kuningan



kerajinan tembaga dan kuningan

                Berbicara tentang property rumah tangga memang tidak ada habisnya. Sealain sangat banyak jenisnya juga berbagai macam bahan pembuatannya. Bahkan pada pada properti-properti tertentu terbuat dari bahan yang mahal seperti tembaga, perak bahkan emas.
Biasanya pada properti jenis ini sudah berbeda peruntukannya, bukan lagi untuk wadah atau untuk digunakan sehari-hari tetapi menjadi pajangan. Alasannya adalah karena memang memiliki keunggulan dalam hal bahan dan mengandung nilai seni. Misalnya para kolektor barang antik berburu barang-barang yang kebanyakan terbuat dari bahan kuningan, tembaga, perak bahkan emas.
Pada era modern saat ini memang agak susah menjumpai properti yang terbuat dari bahan kuningan atau tembaga. Selain harga bahan bakunya yang mahal juga jumlah pengrajin property jenis ini sangat terbatas. Salah satu barang yang terbuat dari bahan tembaga adalah chafing dish.
Chafing dish yang sering disebut pemanas untuk makanan atau sayuran yang terbuat dari bahan logam tembaga atau kuningan. Chafing dish seperti ini biasa digunakan dalam acara tertentu seperti pesta, resepsi pernikahan, acara kantor dan lain sebagainya. Berikut akan dijabarkan berbagai macam jenis chafing dish beserta kegunaan dan keunggulannya:

1.      Chafing dish tembaga
Pada tipe tertentu barang yang terbuat dari kuningan dan tembaga memang agak mirip. Hal itu karena ditambahkan bahan-bahan kimia tertentu untuk pelapisan. Tetapi, pada kondisi aslinya barang yang terbuat dari dari tembaga warnanya cenderung kemerah-merahan seperti tembaga pada umumnya. Sedangkan barang yang terbuat dari kuningan berwarna kuning keemasan.
Pada chafing dish tembaga biasanya berwarna agak kemerah-merahan. Ini menunjukan carfing dish tersebut menggunakan warna asli tembaga. Namun, dalam beberapa produk chafing dish tembaga lainnya. Ada juga yang berwarna keemasan karena memang sudah dilapisi bahan-bahan tertentu. Pemanas makanan atau chafing dish ini memiliki banyak variannya, tergantung fungsi dan pemakaianya. Ada yang berukuran kecil, biasa, tanggung dan ada yang berukuran besar. Semua memiliki fungsi masing- masing. Contohnya sebagai berikut:

a.       Chafing dish tembaga mini size (ukuran mini) dan ukuran biasa berfungsi
sebagai pemans makanan dalam jumlah sedikit. Chafing dish ini cocok
digunakan untuk ibu rumah tangga. Selain praktis untuk digunakan juga tidak membutuhkan tempat yang besar untuk menyimpannya. Untuk anda yang memiliki desain dapur yang minimalis, anda bisa memasukan chafing dish ini sebagai referensi belanja anda.

b.       Chafing dish tembaga  ukuran tanggung dan big size (ukuran besar) berfungsi sebagai pemanas makanan dalm jumlah sedang sampai banyak tergantung kapasitas chafingdishnya. Selain itu, chafing dish ini  juga digunakan sebagai hiasan-hiasan interior rumah anda. Agar acara pesta anda semakin mewah, pastikan anda menggunakan barang-barang yang berkualitas. Nah, untuk anda bisa menggunakan chafing dish tembaga untuk pelengkap alat memasak annda.


2.      Chafing dish kuningan
Dalam wujud aslinya yang membedakan kuningan dengan tembaga adalah warnanya. Kuningan cenderung berwarna kuning keemasan seperti pada pembahasan diatas. Barang-barang yang terbuat dari kuningan akan terlihat mewah karena warna dasar kuningan yang hampir sama dengan emas. Namun demikian, bahan bakunya agak sulit diperoleh. Tidak heran bila harganyapun tergolong mahal.
Begitu juga chafing dish kuningan harganya cukup mahal. Tetapi, harga tidak jadi masalah mengingat kualitas produk yang unggul. Untuk ukurannya sendiri chafing dish kuningan sama dengan chafing dish tembaga dan juga memiliki kegunaan yang sama pula. Hanya saja menjadikan chafingkuningan sedikit unggul bagi pecinta barang-barang kuningan adalah warnanya yang lebih mengkilat dan terkesan mewah. Bagi anda pecinta barang-barang mewah, pastikan chafing dish kuningan ini sebagai list buruan anda karena dijamin anda tidak salah pilih.

3.      Keunggulan chafing dish tembaga dan kuningan dibanding produk lainnya
Chafing dish yang terbuat dari bahan tembaga dan kuningan memiliki berbagai keunggulan dibandingkan chafing dish yang terbuat dari bahan lain. Berikut beberapa diantaranya:
a.       Lebih unik
Bahan tembaga dan kuningan memang mengesankan elegan, unik dan artistik bila dibuat kerajinan. Begitu juga chafing dish yang tembaga dan kuningan merupakan proprerti unik dan mewah. Tidak heran property ini banyak diburu para kolektor barang-barang antik.

b.       Chafing dish tembaga dan kuningan ini sangat aman
Bahan tembaga dan kuningan memang aman digunakan digunakan untuk tempat makanan seperti sayuran dan lain sebagainya. Ditengah maraknya bahan-bahan sintetis yang sangat bahaya jika masuk ke dalam tubuh, chafing dish tembaga dan kuningan ini bisa jadi solusi dari masalah tersebut karena bahan tembaga dan kuningan sudah terkenal sebagai bahan yang aman untuk menyimpan makanan. Chafing dish ini tidak menimbulkan efek negatif pada makanan. Jadi, pastikan anda memilikinya di rumah.

                Itulah berbagai macam chafing dish tembaga dan kuningan beserta kegunaannya. Selain keunikannya andapun patut memperhitungkan keamanannya.

Chafing Dish /Pemanas Makanan Tembaga
Chafing dish/pemanas makanan tembaga - Kini pengrajin tembaga selalu berinovasi untuk menghasilkan suatu produk baru dari bahan yang ia miliki. Seperti halnya chafing dish/pemanas makanan tembaga ini yang dibuat oleh para pengrajinnya. Pemanas makanan seperti halnya panci, anglo serta tutupnya yang dibuat dari bahan tembaga tentunya akan semakin unik dan tahan lama.
Bagian anglonya menggunakan tekstur pahatan tradisional dan bagian panci serta tutupnya ini dengan tekstur babaran halus/tempaan halus yang dikerjakan dengan finishing yang mengkilap. Kerajinan chafing dish/pemanas makanan tembaga ini biasanya digunakan untuk memanaskan makanan disaat pesta pernikahan atau bahkan jamuan makanan yang ada di hotel dan restoran.
Biasanya chafing dish/pemanas makanan tembaga ini memiliki diameter sekitar 36cm dan tingginya mencapai 50cm dengan anglo tembaganya. Pada umumnya logam kuningan,tembaga maupun aluminium digunakan sebagai hiasan interior atau bahkan eksterior. Namun dengan material tembaga ini juga bisa digunakan sebagai chafing dish/pemanas makanan tembaga.
                Chafing dish/pemanas makanan tembaga ini memang salah satu produk kerajinan yang memiliki nilai seni tinggi, desainnya pun mewah sehingga terkesan lebih elegan. Produk yang sudah didesain mewah dengan bahan tembaga ini pemrosesannya ditempa secara urut hingga menghasilkan teksture ovale yang mengkilap yang nantinya bisa memantulkan cahaya sehingga memberikan kesan yang menarik.
                Chafing dish ini pun sebenarnya juga bisa anda kombinasikan dengan bahan kuningan pada bagian engsel serta handle tutupnya. Pada bagian pemanasnya atau kompornya menggunakan tembaga yang teksturnya halus serta warna tembaganya pun juga bisa dipolis hingga mengkilap. Pada bagian kakinya anda bisa membuatnya semewah mungkin agar bisa terkesan lebih elegan.
Kerajinan chafing dish/pemanas makanan tembaga ini pun tersedia dalam berbagai ukuran. Mulai dari yang berukuran kecil hingga yang berukuran besar sekalipun. Nah, di dalam chafing dish nya pun juga diberi tempat makanan yang bermaterialkan stainless seperti halnya baskom. Material stainless ini dinilai cocok untuk semua jenis makanan sebab tidak mudah berkarat dan tidak mengandung racun.
Chafing dish yang berbahan tembaga ini memang salah satu pemanas makanan yang berkualitas. Pembuatan chafing dish/pemanas makanan tembaga ini ditempa secara tradisional sehingga produk kerajinan yang satu ini memiliki nilai seni yang begitu tinggi. Dengan chafing dish ini anda pun kini bisa memanaskan makanan anda dengan cepat serta tungku yang berada di bawah pemanas ini mampu membuat makanan anda tetap hangat.
Chafing dish ini pun selain aman juga kuat sebab pada bagian kakinya menggunakan besi untuk menjaga makanannya agar tidak mudah tumpah. Chafing dish unik dan bernilai seni tinggi tentunya membuat anda ingin memilikinya. Terlebih lagi bahan tembaganya pun tidak mudah berkarat. Selain bisa anda jadikan sebagai penghias ruangan, chafing dish ini pun juga bisa anda manfaatkan sebagai pemanas makanan.
Chafing dish atau yang sering disebut pemanas makanan sayuran yang dibuat  dari bahan logam tembaga. Chafing dish tembaga ini biasa digunakan dalam acara tertentu seperti resepsi pernikahan atau pesta, dengan adanya pemanas sayuran dari logam tembaga ini selain berfungsi sebagai pemanas makanan juga menjadikan suasana pesta akan terlihat mewah.
chafing dish ini   pada pegangan  tutup atau Handle nya menggunakan kuningan, selain itu pada bagian kaki juga menggunakan,  bahan  logam tembaga, chafing dish ini di teksture babaran urut tempa tradisional yang mejadi ciri khas pemanas makanan dari tembaga ini.
Spesialis Chafing Dish Tembaga & Kuningan by :  Jaya Indah Logam Art Gallery


META
Judul                     :Chafing dish/pemanas makanan tembaga.
Deskripsi            :Kini pengrajin tembaga selalu berinovasi untuk menghasilkan suatu produk baru dari bahan yang ia miliki. Seperti halnya chafing dish/pemanas makanan tembaga ini yang dibuat oleh para pengrajinnya. Pemanas makanan seperti halnya panci, anglo serta tutupnya yang dibuat dari bahan tembaga tentunya akan semakin unik dan tahan lama.
Keyword             :Chafing dish/pemanas makanan tembaga


META
Judul                     :   Chafing Dish Tembaga dan Kuningan
Deskripsi            :   Chafing dish tembaga dan kuningan memiliki banyak kegunaannya. Selain keunikannya andapun patut memperhitungkan keamanannya.
Kata kunci          :   Chafing dish tembaga, chafing dish kuningan

























>> http://www.jayaindahlogam.co.id/2016/06/chafing-dish-pemanas-makanan-tembaga.html